Skip to main content

Posts

Featured

Tiga Pertanyaan Yang Kamu Harus Tanyakan Pada DiriMu di Sepanjang HidupMu.

Ada tiga pertanyaan yang kamu harus tanyakan pada dirimu di sepanjang hidupmu. Jika kamu menjawab 3 pertanyaan ini, hidupmu akan penuh dengan passion dan tujuan. Saya akan memberikan 3 pertanyaan itu karena selama 50 tahun pertanyaan itu selalu melekat di pikiran saya. Pertanyaan itu adalah : Apa yang kamu nyanyikan? Dengan kata lain, apa yang membuatmu bahagia? Apa yang kamu tangiskan? Apa yang membuatmu sedih jika kamu memikirkannya? Dan yang ketiga, apa yang kamu impikan?  baca juga : Kreatif dan Berani Seperti Anak Kecil Saya yakin setiap hari dari kita, terlepas dari apapun impian yang kita miliki saya percaya setiap dari kita ingin memberikan dampak positif buat hidup kita. Kamu ingin membuat hidupmu berarti. Saya akan berbagi pada kalian bagaiamana caranya menjadi pembuat perbedaan dalam hidup. 3 pikiran sederhana ini akan membawamu semakin dekat menuju impianmu dan memberikan hal positif bagi masyarakat.       ...

Latest Posts